Menagih Janji Location Based Service
Sebenarnya apa saja yang dijanjikan LBS dan bagaimana kenyataannya sampai hari ini?
Sebenarnya apa saja yang dijanjikan LBS dan bagaimana kenyataannya sampai hari ini?
Saya bukan orang yang sangat up to date soal gadget. Well, saya baca beritanya tapi kalau soal experiencing the real device itu lain cerita. Ketelatan saya ini juga berlaku untuk Google Latitude, baru belakangan ini saya bisa mencoba karena ada gadget agak pintar yang bisa dimuati Google Latitude. Apakah Google Latitude sangat mengagumkan? Untuk gadget yang tidak punya GPS, Google Latitude masih bisa berjalan dengan cukup baik. Tergantung kartu telco yang Anda pilih, posisi realtime bisa diplot dengan presisi lumayan…
You must be logged in to post a comment.